Danangnugroho.com – Rekomendasi Motor Listrik Murah Tahun 2024 – Motor listrik semakin diminati di Indonesia, terutama dengan program subsidi pemerintah yang terus berjalan. Hingga bulan April 2024, tercatat sebanyak 11.563 unit motor listrik bersubsidi telah tersalurkan ke konsumen, dengan tambahan 10.568 unit dalam proses pendaftaran dan 949 unit dalam proses verifikasi. Dengan meningkatnya permintaan, banyak produsen yang menawarkan motor listrik …